Rekrutmen Tenaga Kontrak UGM Residence Tahun 2018

Administrator 07 Januari 2018 10:30:10 WIB

Universitas Gadjah Mada Residence membuka lowongan 24 (dua puluh empat) orang tenaga kontrak dengan kualifikasi sebagai berikut:

No Jabatan Persyaratan Khusus JumlahFormasi
1 Petugas Kebersihan Gedung (Housekeeping)
  1. Pendidikan minimal SMA/K
  2. Memiliki pengetahuan tentang jenis-jenis chemical untuk pembersihan gedung
  3. Terampil dalam menggunakan alat-alat kebersihan
  4. Memiliki inisiatif dalam hal kebersihan
  5. Tertib administrasi/inventarisasi alat kebersihan
  6. Bisa bekerja dalam tim
9
2 Pramu Taman (Gardener)
  1. Pendidikan min. SMA/K
  2. Terampil menggunakan alat-alat perawatan/kebersihan taman
  3. Memiliki pengetahuan tentang perawatan taman dan tanaman
  4. Bisa bekerja dalam tim
  5. Mampu menjamin kerapian dan keindahan taman
2
3 Petugas Keamanan (Security)
  1. Pendidikan min. SMA/K
  2. Memiliki sertifikat pendidikan/pelatihan security
  3. Memiliki Kartu Tanda Anggota (KTA) Satpam
  4. Memilki jiwa kepemimpinan, tegas dan sopan
  5. Ramah, berwibawa dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  6. Memiliki pengetahuan keselamatan dasar (pemadam kebakaran, lalulintas, APAR, SHE)
  7. Mampu berbahasa Inggris (minimal pasif)
  8. Diutamakan memiliki pengalaman sebagai petugas keamanan
10
4 Teknisi Listrik (Maintenance)
  1. Pendidikan min. SMA/K
  2. Menguasai pengetahuan dan praktik kelistrikan
  3. Memiliki pengetahuan tentang perbaikan ruang dan fasilitas gedung
  4. Teliti, memiliki inisiatif dan kreatif
  5. Bisa bekerja dalam tim
2
5 Petugas TI (Teknologi Informasi)
  1. Pendidikan min. D3 TI atau SMA/K dengan pengalaman kerja minimal 2 tahun dalam bidang TI
  2. Memiliki pengetahuan tentang alat-alat TI, penggunaan, perawatan dan perbaikan standar
  3. Memiliki pengetahuan tentang komputer dan jaringan
  4. Memiliki pengetahuan tentang pengelolaan website dan sistem informasi
  5. Teliti, memiliki inisiatif dan kreatif
  6. Memiliki kemampuan komunikasi
  7. Bisa bekerja dalam tim
1

Persyaratan Umum  Pelamar:

  1. Warga Negara Republik Indonesia
  2. Mempunyai pendidikan, kecakapan, keahlian dan keterampilan yang diperlukan
  3. Berkelakuan baik
  4. Sehat jasmani rohani
  5. Bersedia mematuhi semua peraturan yang berlaku di UGM Residence.

Berkas lamaran ditujukan kepada:

General Manager UGM Residence
Asrama Ratnaningsih Bulaksumur,

Jl. Fauna 4, Kampus UGM Bulaksumur Yogyakarta

Berkas lamaran diterima mulai tanggal 8 s.d. 12 Januari 2018 (s.d. pukul 15.00 WIB), dengan dilampiri dokumen sebagai berikut:

  1. Fotokopi KTP
  2. Fotokopi ijazah dan transkrip nilai
  3. Daftar Riwayat Hidup
  4. Surat Keterangan Berkelakuan Baik
  5. Surat Keterangan Sehat
  6. Fotokopi sertifikat pelatihan satpam dan KTA satpam (khusus pelamar bidang Petuags Keamanan)
  7. Pas foto ukuran 4×6 (2 Lembar)

Tahapan seleksi akan diinformasikan kemudian.

 

Sumber : http://sdm.ugm.ac.id/web/rekrutmen/rekrutmen-tenaga-kontrak-ugm-residence-tahun-2018/

Komentar atas Rekrutmen Tenaga Kontrak UGM Residence Tahun 2018

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Open Data Pronangkis

Open Data Gender

Open Data for Gender Inclusive Development

Cari artikel

Pengumuman

Selamat Tahun Baru 2022

Scan Lewat Smartphone

qr code

GPR Kominfo

Tanggal dan Waktu Sekarang

Waktu di DI Yogyakarta:

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License