Website Desa
Administrator 18 Januari 2018 15:02:34 WIB
F.A.Q. ( Frequently Asked Question)
Pertanyaan yang sering diajukan oleh pengunjung :
1. |
Apakah Website Kalurahan adalah situs resmi Pemerintah Kalurahan Bawuran? |
|
Jawab : Betul. Website desa yang beralamat di http://bawuran-bantul.desa.id adalah situs resmi Pemerintah Kalurahan Bawuran dibawah naungan Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Bantul. Ada juga website Kalurahan di alamat http://bawuran.desa.id di bawah naungan Dinas Komunikasi dan Informasi Republik Indonesia.
|
2. |
Kenapa saat saya menuliskan komentar pada setiap artikel tidak langsung muncul? |
|
Jawab : Setiap komentar yang masuk dari pengunjung memang tidak langsung tampil, melainkan harus diaktifkan oleh admin terlebih dahulu. Tujuannya untuk menyaring isi dari komentar pengguna.
|
3. |
Saya punya artikel tentang kegiatan di kalurahan sebelah, apakah bisa diposting ke website Kalurahan Bawuran? |
|
Jawab : Mohon maaf, dikarenakan masing-masing kalurahan sudah difasilitasi untuk pembuatan website masing-masing jadi diutamakan untuk berita Kalurahan Bawuran dahulu.
|
4. |
Kemana saya harus mengirim berita yang ingin diposting dan apakah syarat-syaratnya? |
|
Jawab : Berita dapat dikirimkan melalui salah satu E-Mail ini : desa.bawuran@bantulkab.go.id atau adhy.genic@gmail.com. Bisa juga melalui Whatsapp di nomor 081904024849. Syarat-syarat yang harus dipenuhi adalah :
|
5. |
Apakah setiap berita yang dikirim akan diposting ke website desa? |
|
Jawab : semua berita atau artikel yang dikirim akan diposting di website kalurahan setelah menjalani penyaringan, pemeriksaan, dan kesesuaian dari redaksi kalurahan. |
Komentar atas Website Desa
Formulir Penulisan Komentar
Open Data Pronangkis
Cari artikel
Pengumuman
GPR Kominfo
Tanggal dan Waktu Sekarang
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Ayo Nonton Wayang Lurr..!!
- 27 September 1830 ditetapkan sebagai Hari Jadi Kalurahan Bawuran
- Rapat Koordinasi Pamong Kalurahan Bawuran
- Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Perbaikan DPS
- Cuti Bersama dan Libur Hari Raya
- Informasi Penyelenggaraan Pemerintah Kalurahan Bawuran tahun 2022
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
